Kemenhub

Kemenhub Apresiasi Kegiatan Baksos Mitra Gojek di Bulan Ramadan

Kemenhub Apresiasi Kegiatan Baksos Mitra Gojek di Bulan Ramadan

Pewarta : Adam Gumelar | Editor : Nurul Ikhsan Jabarbisnis.com, Jakarta - Kementerian Perhubungan mengapresiasi kegiatan bakti sosial (Baksos) yang diselenggarakan salah satu perusahaan aplikasi Gojek selama bulan Ramadhan 1444 H. Melalui kegiatan ini diharapkan dapat terus terjalin hubungan yang baik antara perusahaan dengan mitra kerjanya. "Kita memang mesti ada empati yang mendorong kita untuk berbuat kebaikan bagi sesama. Saya apresiasi dilakukannya kegiatan ini," ujar Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Minggu (26/3). BACA JUGA : Samsat Hadir di Terminal Leuwipanjang, Kemenhub-Pemprov Jawa Barat Tandatangani Perjanjian Pinjam Pakai Kegiatan bertajuk "Baksos Bersama Mitra Gojek" merupakan aktivitas yang digerakan oleh lebih dari…
Lanjut Membaca
<strong>Samsat Hadir di Terminal Leuwipanjang, Kemenhub-Pemprov Jawa Barat Tandatangani Perjanjian Pinjam Pakai</strong>

Samsat Hadir di Terminal Leuwipanjang, Kemenhub-Pemprov Jawa Barat Tandatangani Perjanjian Pinjam Pakai

Pewarta : Adam Gumelar | Editor : Nurul Ikhsan Jabarbisnis.com, Bandung - Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan dengan Pemerintah Provinsi Jawa Barat melakukan Penandatanganan Perjanjian Pinjam Pakai Barang Milik Negara (BMN) lantai dua Terminal Tipe A Leuwipanjang yang akan dipergunakan sebagai Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (SAMSAT), pada Senin (27/3). "Direktorat Jenderal Perhubungan Darat berupaya senantiasa untuk terus mengoptimalkan pemanfaatan BMN, salah satunya bersinergi dengan pemerintah daerah berupa pinjam pakai aset Kementerian Perhubungan untuk menunjang penyelenggaraan tugas dan fungsi Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat sebagai Samsat," kata Amirulloh. BACA JUGA : Kemenhub Apresiasi Kegiatan Baksos Mitra Gojek di Bulan…
Lanjut Membaca
<strong>Kemenhub Sampaikan Perkembangan Program Mudik Gratis 2023</strong>

Kemenhub Sampaikan Perkembangan Program Mudik Gratis 2023

Pewarta : Adam Gumelar | Editor : Nurul Ikhsan Jabarbisnis.com - Kementerian Perhubungan membeberkan perkembangan program mudik gratis yang diselenggarakan di masa Angkutan Lebaran Tahun 2023, baik melalui jalur darat, laut, serta kereta api, melalui kegiatan Media Briefing bertema “Persiapan Angkutan Lebaran: Update Penyelenggaraan Program Mudik Gratis Kemenhub Tahun 2023” di Jakarta, Jumat (24/3). Hadir sejumlah narasumber dalam kegiatan ini yaitu: Pelaksana Harian (Plh) Dirjen Perhubungan Laut Capt. Antoni Arif Priadi, Direktur Lalu Lintas Angkutan Jalan Ditjen Perhubungan Darat Suharto, serta Direktur Lalu Lintas Angkutan Kereta Api Ditjen Perkeretaapian Djarot Tri Wardhono. BACA JUGA : Pemerintah Siapkan Kebijakan Antisipasi Mudik…
Lanjut Membaca
<strong>Pemerintah Siapkan Kebijakan Antisipasi Mudik Idul Fitri 1444 H/2023 M</strong>

Pemerintah Siapkan Kebijakan Antisipasi Mudik Idul Fitri 1444 H/2023 M

Pewarta : Irwan Adhi Husada | Editor : Nurul Ikhsan Jabarbisnis.com - Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi menyampaikan bahwa pada tahun 2023 Kementerian Perhubungan (Kemenhub) memperkirakan akan terjadi peningkatan jumlah pemudik pada libur Idulfitri 1444 Hijriah/2023 Masehi mencapai 123 juta orang atau naik sebesar 47% secara nasional. Hal tersebut disampaikan Menhub pada Keterangan Pers setelah Rapat yang dipimpin Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengenai Persiapan Arus Mudik Idulfitri 1444 H di Kantor Presiden, Jakarta, Jumat (24/03/2023). “Kami bersama-sama dengan Kakorlantas Polri dan juga Menko PMK sudah berkoordinasi bagaimana me-manage mudik kali ini yang begitu signifikan,” ujarnya. Beberapa hal yang…
Lanjut Membaca
Setelah 40 tahun, Warga Garut Bisa Langsung Naik KA ke Bandung dan Jakarta

Setelah 40 tahun, Warga Garut Bisa Langsung Naik KA ke Bandung dan Jakarta

Pewarta : Adam Gumelar | Editor : Nurul Ikhsan Jabarbisnis.com, Garut - Jalur kereta api Cibatu-Garut kembali hadir melayani masyarakat. Kamis (24/3) dilakukan peresmian jalur kereta api yang sudah tidak beroperasi selama hampir 40 tahun tersebut. Kini, warga Garut dan sekitarnya bisa langsung naik kereta api menuju ke Bandung dan Jakarta. Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan kehadiran jalur kereta ini disambut antusias oleh masyarakat Garut dan sekitarnya. “Saking antusiasnya, beberapa warga Garut sampai ikut dalam ujicoba jalur ini. Salah satunya seorang bapak berusia 52 tahun yang mengaku terakhir melihat kereta yang melintas ini saat masih SD. Beliau mengaku sangat…
Lanjut Membaca
Menhub: Kebijakan di Libur Nataru Pengetatan Prokes Bukan Penyekatan

Menhub: Kebijakan di Libur Nataru Pengetatan Prokes Bukan Penyekatan

Pewarta : Heri Taufik | Editor : Nurul Ikhsan Jabarbisnis.com - Pemerintah menerapkan kebijakan pengetatan aktivitas dan mobilitas masyarakat di masa libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2021/2022. Pengetatan dilakukan dalam rangka mengantisipasi meningkatnya kasus Covid-19 pasca libur Nataru.  “Kebijakannya adalah pengetatan protokol kesehatan (prokes) bukan penyekatan. Karena masih mempertimbangkan kebutuhan masyarakat yang harus dipenuhi,” demikian disampaikan Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi saat memimpin rapat koordinasi (rakor) Persiapan Libur Nataru di Jakarta, Kamis (9/12). Menhub meminta kepada seluruh pemangku kepentingan terkait, agar memiliki frekuensi yang sama dalam menerapkan kebijakan pengetatan mobilitas, yang akan diberlakukan pada masa libur Nataru “Jangan terjebak…
Lanjut Membaca
Tegas Larang Mudik, Menhub Siapkan Kebijakan Pengendalian Transportasi

Tegas Larang Mudik, Menhub Siapkan Kebijakan Pengendalian Transportasi

Pewarta : Irwan Adhi Husada | Editor : Nurul Ikhsan Jabarbisnis.com, Jakarta - Pemerintah telah mengeluarkan kebijakan larangan mudik lebaran tahun 2021 yang berlaku pada tanggal 6 hingga 17 Mei 2021. Menindaklanjuti kebijakan tersebut Kementerian Perhubungan (Kemenhub) tengah menyiapkan aturan untuk pengendalian transportasi pada periode itu. Hal ini diungkapkan Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi dalam keterangan pers usai Sidang Kabinet Paripurna membahas Penanganan COVID-19 Menghadapi Bulan Puasa dan Libur Idulfitri 1422 H/2021. BACA JUGA : Jaring SDM Industri Andal, Kemenperin Kembali Luncurkan Program JARVIS “Sesuai dengan arahan Bapak Presiden, kita tegas untuk melarang mudik dan kami juga mengimbau agar…
Lanjut Membaca