Sinar Mas Land

<strong>Sinar Mas Land Luncurkan Hunian Rp500 Juta-an di Kota Deltamas Cikarang</strong>

Sinar Mas Land Luncurkan Hunian Rp500 Juta-an di Kota Deltamas Cikarang

Pewarta : Jamaludin Al Afghani | Editor : Nurul Ikhsan Jabarbisnis.com - Kota Deltamas yang berada di wilayah Cikarang menjadi salah satu pusat industri nasional yang sangat potensial di Indonesia. Hal ini terlihat dari tingginya kebutuhan dan permintaan lahan untuk pengembangan industri di sektor data center. Perkembangan digital yang semakin masif ini membuka peluang baru bagi perusahaan untuk menghadirkan zona industri khusus yang didedikasikan untuk data center di kawasan Greenland International Industrial Center (GIIC) seluas 105 hektare. Terdapat 13 tenant data center dari berbagai perusahaan nasional hingga internasional yang saat ini sudah bergabung dalam kawasan industri GIIC. Sektor data center…
Lanjut Membaca
Sinar Mas Land Targetkan 35 Persen Penurunan Emisi Karbon pada Tahun 2034

Sinar Mas Land Targetkan 35 Persen Penurunan Emisi Karbon pada Tahun 2034

Pewarta : Adam Gumelar | Editor : Nurul Ikhsan Jabarbisnis.com - Perubahan iklim (climate change) menjadi salah satu masalah global yang kini terjadi di berbagai belahan dunia. Krisis iklim telah mendorong Indonesia dan 194 negara lain untuk menandatangani Paris Agreement di tahun 2016 yang diwujudkan dengan Nationally Determined Contribution (NDC). Bahkan negara G-20 kembali menegaskan pentingnya menaruh isu krisis iklim dalam agenda mengurangi dampak perekonomian akibat krisis iklim dalam G-20 Summit Bali di tahun 2022. Target yang dipasang dalam NDC ini diyakini tidak hanya baik bagi lingkungan, namun juga dapat memicu pengembangan investasi hijau di Indonesia. BACA JUGA : Dorong…
Lanjut Membaca
<strong>Sinar Mas Land Borong 5 Penghargaan PropertyGuru Asia Property Awards 2022</strong>

Sinar Mas Land Borong 5 Penghargaan PropertyGuru Asia Property Awards 2022

Pewarta : Jamaludin Al Afghani | Editor : Nurul Ikhsan Jabarbisnis.com - Sinar Mas Land melalui sejumlah proyeknya kembali sukses menorehkan prestasi eksklusif dan bergengsi di kancah Internasional dalam ajang PropertyGuru Asia Property Awards 2022. Kali ini, perusahaan berhasil meraih lima penghargaan di antaranya Kategori Best Housing Development (Country Winner) untuk proyek klaster Enchante di BSD City, Kategori Best Office Development (Country Winner) untuk proyek Knowledge Hub di BSD City, Kategori Best Industrial Estate Development (Country Winner) untuk proyek Greenland International Industrial Center (GIIC) di Kota Deltamas Cikarang, Kategori Best Sustainable Developer (Country Winner) untuk PT. Bumi Serpong Damai Tbk,…
Lanjut Membaca