Porang

Mendadak Porang Jadi Andalan

Mendadak Porang Jadi Andalan

Pewarta : Eri Sutrisno | Editor : Nurul Ikhsan Jabarbisnis.com - Beberapa tahun terakhir, tanaman porang menjadi primadona baru. Bahkan porang mampu memicu gairah anak-anak muda atau milenial untuk ikut menggeluti bidang pertanian, terutama untuk jenis tanaman ini. Banyak anak-anak muda menjadi petani di daerahnya masing-masing. Sekarang porang tak lagi hanya berkembang di Jawa Timur, melainkan merambah ke Jawa Tengah, DIY, Jawa Barat, bahkan ke luar Jawa. Pesatnya perkembangan lahan produksi porang tersebut, boleh jadi, karena iming-iming keuntungan dan kemudahan dalam hal proses penanaman. Selain tahan hama, porang juga mudah hidup di tanah yang tidak produktif. Misalnya, di bawah pohon-pohon…
Lanjut Membaca
Perhutani Lakukan Kick Off Meeting Pengembangan Tanaman Porang

Perhutani Lakukan Kick Off Meeting Pengembangan Tanaman Porang

Pewarta : Nurul Ikhsan | Editor : Heri Taufik Jabarbisnis.com - Perum Perhutani lakukan Kick Off Meeting Pengembangan Tanaman Porang secara virtual via Zoom, Kamis (12/08). Acara dihadiri oleh Direktur Utama Perum Perhutani Wahyu Kuncoro, Direktur SDM, Umum, & IT Muhamad Denny Ermansyah, Direktur Operasi dan Perhutanan Sosial Natalas Anis Harjanto, Kepala Divisi Regional Jawa Timur Karuniawan Purwanto Sanjaya, Kepala Balai Penelitian Tanaman Aneka Kacang dan Umbi (Balitkabi) Kementerian Pertanian Titik Sundari, Direktur PT Riset Perkebunan Nusantara (RPN) Iman Yani Harahap, dan Perwakilan Mitra Kerja. BACA JUGA : Jaga Koeksistensi Media, Menkominfo Dorong PWI Adopsi IPR dan Bentuk Regulasi Primer…
Lanjut Membaca